POLRES LABUHANBATU LAKUKAN DOOR TO DOOR SYSTEM SEBAGAI UPAYA PERCEPATAN DAN ANTISIPASI STUNTING
labuhanbatu | Radar Bhayangkara Indonesia
Personel Bhabinkamtibmas Polsek Kualuh Hulu Polres Labuhanbatu Aiptu R.Hutagaol bersama TIM melakukan kunjungan ke rumah-rumah warga yang anaknya terindikasi stunting, Sabtu (23/09/2023).
Kapolres Labuhanbatu AKBP James Hutajulu melalui Kapolsek Kualuh Hulu AKP Ghulam Yanuar Lutfi mengatakan bahwa kegiatan itu berlangsung di Dusun I desa Perk.Lab haji Kec.Kualuh Hulu Kab. Labuhanbatu Utara.
Dijelaskan juga bahwa TIM selain memberikan penyuluhan gizi anak, juga memberikan tambahan gizi berupa kacang ijo, susu, biskuit balita.
“terhadap anak stunting, Tim juga melakukan pengecekan dan berat bandan anak serta mensosialiasikan terkkait Aplikasi Pasti Polres Labuhanbatu.
(Humas)